Facebook

jendelawarta.com, memberikan Informasi yang lengkap dan akurat

Polisi Berhasil Gagalkan Aksi Dua Pelaku Curanmor di Alun – alun Probolinggo

  PROBOLINGGO,- Aksi dua pelaku pencurian kendaraan bermotor (curanmor) di depan masjid Alun-Alun Kraksaan berhasil digagalkan anggota Polre...

 


PROBOLINGGO,- Aksi dua pelaku pencurian kendaraan bermotor (curanmor) di depan masjid Alun-Alun Kraksaan berhasil digagalkan anggota Polres Probolinggo, pada Sabtu (13/5/2023) Sore.

Kedua pelaku yang dilumpuhkan anggota dengan keahlian menggunakan stik Polri itu yakni TH (35) dan SD (38), keduanya merupakan warga Desa Tarokan, Banyuanyar, Kabupaten Probolinggo.

Kapolres Probolinggo AKBP Teuku Arsya Khadafi mengungkapkan bahwa penangkapan terhadap kedua pelaku bermula ketika Kanit Reskrim Polsek Kraksaan Ipda DJ Setyowadi melaksanakan patroli di Alun-Alun Kraksaan usai melaksanakan Pengamanan Giat di KPU Probolinggo.

Saat memantau situasi Alun-Alun Kraksaan, Ipda DJ Setyowadi mencurigai dua orang (pelaku,red) yang tengah mengotak-atik sepeda motor Honda Beat warna merah putih bernopol N 6510 OS milik Yunanisa (45), warga Desa Sebaung, Gending, Kabupaten Probolinggo.

"Setelah dipastikan dua orang tersebut merusak lubang kunci motor menggunakan menggunakan kunci T, anggota langsung menangkap dan melumpuhkan pelaku menggunakan stik polri dengan bantuan warga masyarakat," kata Kapolres Probolinggo.

Selanjutnya kedua pelaku beserta barang bukti sepeda motor yang masih menancap kunci T nya diamankan ke Mapolsek guna pemeriksaan lebih lanjut.

Dari kejadian itu, Kapolres Probolinggo juga menghimbau kepada seluruh masyarakat agar tidak membeli sepeda motor bodong.

"Karena adanya minat pembeli sepeda motor bodong ini, juga memicu para pelaku pencurian terus melakukan aksinya,”ujar Akbp Arsya. (*)

COMMENTS

Dibaca :

Nama

Banyuwangi,2,Diandra Edrania,1,Headline,21,Hj Sri Wahyuni,1,Iconnet,4,INDOSAT,1,JAKARTA,1,Jember,1,Jendela Warta,1,Lazisnu,1,Magetan,1,Malang,2,Pacitan,1,Pasuruan,1,PLN Icon Plus,6,Polisi Pemain Timnas,1,Polri,1,Ponorogo,5,Surabaya,4,Tuban,1,
ltr
item
Jendela Warta: Polisi Berhasil Gagalkan Aksi Dua Pelaku Curanmor di Alun – alun Probolinggo
Polisi Berhasil Gagalkan Aksi Dua Pelaku Curanmor di Alun – alun Probolinggo
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgb0tVJ-5jCVgb0PSVp7ScdNXnMfRQNtdXN_PCt4wn2G-l1VWFbQ8a8HN86J1CwKQWuPaQRI9CExsSO7ui8b7t-fsN2WLSAb6IsK4oe17uavEAnRoNyKS9b66NnhwJ7p0Tan7mTomJdNwxPgrZXSjgfrzTWmTIgSYIedspR8ZH9bZIBwRTlGNb-GJRa/s320/WhatsApp%20Image%202023-05-15%20at%2012.26.39.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgb0tVJ-5jCVgb0PSVp7ScdNXnMfRQNtdXN_PCt4wn2G-l1VWFbQ8a8HN86J1CwKQWuPaQRI9CExsSO7ui8b7t-fsN2WLSAb6IsK4oe17uavEAnRoNyKS9b66NnhwJ7p0Tan7mTomJdNwxPgrZXSjgfrzTWmTIgSYIedspR8ZH9bZIBwRTlGNb-GJRa/s72-c/WhatsApp%20Image%202023-05-15%20at%2012.26.39.jpeg
Jendela Warta
https://www.jendelawarta.com/2023/05/polisi-berhasil-gagalkan-aksi-dua.html
https://www.jendelawarta.com/
https://www.jendelawarta.com/
https://www.jendelawarta.com/2023/05/polisi-berhasil-gagalkan-aksi-dua.html
true
8431915365302312160
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy