Facebook

jendelawarta.com, memberikan Informasi yang lengkap dan akurat

Bersama Organisasi Mahasiswa Kapolres Nganjuk Laksanakan Program Nusantara Cooling System

 NGANJUK - Kapolres Nganjuk, AKBP Muhammad, S.H., S.I.K., M.Si., bersama tiga organisasi mahasiswa di Kabupaten Nganjuk menggelar program Nu...


 NGANJUK - Kapolres Nganjuk, AKBP Muhammad, S.H., S.I.K., M.Si., bersama tiga organisasi mahasiswa di Kabupaten Nganjuk menggelar program Nusantara Cooling System, acara dilaksanakan di Lobby Polres Nganjuk, Rabu (21/02/2024).

Tiga organisasi mahasiswa yang hadir tersebut antara lain pengurus cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII), pengurus cabang Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) serta Komisariat  Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Anjuk Ladang Kabupaten Nganjuk. 

AKBP Muhammad  mengungkapkan dalam kegiatan ini tersebut pihak mahasiswa menginginkan agar kepolisian tetap mengawal dan ikut mengawasi serta menciptakan kondusifitas dan keamanan pasca Pemilu 2024. 

“Kami masih mempunyai tugas untuk mengamankan logistik hasil pemungutan suara yang saat ini masih dalam proses penghitungan di tingkat PPK, untuk itu kami berharap agar mahasiswa dapat turut serta dalam memantau dan mendukung proses tersebut," ungkap AKBP Muhammad.

Selain itu, dalam acara Nusantara Cooling System ini, juga dibahas berbagai permasalahan yang sedang dihadapi oleh masyarakat, termasuk peningkatan kesejahteraan melalui bantuan sosial kemanusiaan. 

“Sebagai tindak lanjut pertemuan ini, kami berharap kepada seluruh organisasi mahasiswa di Kabupaten Nganjuk ini untuk ikut berperan aktif bersama Polres Nganjuk dalam agenda penyaluran bansos kepada warga Nganjuk yang  memerlukan,” tambah AKBP Muhammad.

Sementara itu, Pegurus Cabang PMII Kabupaten Nganjuk, Arisa Baitul Hanif menyampaikan apresiasi atas kesempatan untuk berkolaborasi dengan kepolisian dalam acara ini. Mereka berkomitmen untuk turut serta aktif dalam menjaga kondusifitas serta mengawasi jalannya proses Pemilu 2024 hingga tahap akhir. (*)

COMMENTS

Dibaca :

Nama

Banyuwangi,2,Diandra Edrania,1,Headline,21,Hj Sri Wahyuni,1,Iconnet,4,INDOSAT,1,JAKARTA,1,Jember,1,Jendela Warta,1,Lazisnu,1,Magetan,1,Malang,2,Pacitan,1,Pasuruan,1,PLN Icon Plus,6,Polisi Pemain Timnas,1,Polri,1,Ponorogo,4,Surabaya,4,Tuban,1,
ltr
item
Jendela Warta: Bersama Organisasi Mahasiswa Kapolres Nganjuk Laksanakan Program Nusantara Cooling System
Bersama Organisasi Mahasiswa Kapolres Nganjuk Laksanakan Program Nusantara Cooling System
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg7G-urqfzHvVsI_gsfOJgzffeaEOZ9Zxj6N9_h-NxxWHaZNNfEyf9viIOy7hpD4ET86Dfoa_8oNTq3j7WWJCqNdwvAAMCAaYWHSwSvtnVpMcAOfj72zOgahPW3cPQU2L80IsB4EBxGbmnh43Vq_FNlTcwIuALvSM4e4UbJ66fz1hUmm-mvN6ajCEoFUP0/s320/WhatsApp%20Image%202024-02-22%20at%2010.56.10.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg7G-urqfzHvVsI_gsfOJgzffeaEOZ9Zxj6N9_h-NxxWHaZNNfEyf9viIOy7hpD4ET86Dfoa_8oNTq3j7WWJCqNdwvAAMCAaYWHSwSvtnVpMcAOfj72zOgahPW3cPQU2L80IsB4EBxGbmnh43Vq_FNlTcwIuALvSM4e4UbJ66fz1hUmm-mvN6ajCEoFUP0/s72-c/WhatsApp%20Image%202024-02-22%20at%2010.56.10.jpeg
Jendela Warta
https://www.jendelawarta.com/2024/02/bersama-organisasi-mahasiswa-kapolres.html
https://www.jendelawarta.com/
https://www.jendelawarta.com/
https://www.jendelawarta.com/2024/02/bersama-organisasi-mahasiswa-kapolres.html
true
8431915365302312160
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy