Facebook

jendelawarta.com, memberikan Informasi yang lengkap dan akurat

Ilzar Zulfano Pebrianta, Casis Disabilitas asal Lumajang Lulus Seleksi Bintara Polri

 LUMAJANG - Ilzar Zulfano Pebrianta Casis disabilitas pengiriman polres Lumajang dinyatakan lulus seleksi penerimaan terpadu calon anggota p...


 LUMAJANG - Ilzar Zulfano Pebrianta Casis disabilitas pengiriman polres Lumajang dinyatakan lulus seleksi penerimaan terpadu calon anggota polri T.A 2024 Polda Jatim.


Suasana haru dan bahagia tampak saat Ilzar dinyatakan lulus seleksi akhir penerimaan Polri jalur disabilitas. 

Casis yang memiliki motivasi ingin membahagiakan orang tua, serta ingin mengabdi pada negara itu, kini telah diterima menjadi casis bintara Polri.

"Saya berterima kasih kepada pimpinan Polri Bapak Listyo Sigit Prabowo yang telah memberikan kesempatan kepada saya beserta teman-teman saya yang sejalur," kata Ilzar, Jum'at (5/7/2024).

Ia juga mengucapkan terima kasih kepada panitia dari polda maupun dari Polres Lumajang yang telah memberikan kesempatan kepadanya.

“Saya ucapkan terima kasih juga kepada panitia dari polda Jatim maupun dari polres Lumajang yang telah membimbing saya selama ini,” ungkapnya.

Pengumuman sidang yang menyatakan Ilzar Zulfano Pebrianta lulus tahap akhir digelar pada Jum’at, (5/7/2024) malam. 

Saat pengumuman, panitia rekrutmen juga mengumumkan 11 casis  lainnya yang lulus dalam sidang tahap akhir.

Sementara itu, Kapolres Lumajang AKBP Mohammad Zainur Rofik, S.I.K, mengucapkan selamat kepada casis bintara dan tamtama yang sudah di nyatakan lulus hingga tahap akhir.

“Bagi peserta yang belum lulus jangan pernah menyerah dan jangan putus asa sehingga kedepannya dapat lebih baik lagi dalam mengikuti seleksi penerimaan berikutnya,” ungkap AKBP Rofik.

Dalam sidang tersebut, sebanyak 12 Casis Bintara dan Tamtama pengiriman Polres Lumajang dinyatakan lulus memenuhi syarat dengan rincian, 7 Casis Bintara PTU Pria, 2 Casis Bintara PTU Wanita, 1 Casis Bintara Repro Disabilitas dan 2 Casis Tamtama. (*)

COMMENTS

Dibaca :

Nama

Banyuwangi,3,BLITAR,1,Diandra Edrania,1,Headline,21,Hj Sri Wahyuni,1,Iconnet,4,IKN,1,INDOSAT,1,JAKARTA,1,Jember,1,Jendela Warta,1,KEDIRI,2,Lazisnu,1,LUMAJANG,1,MADIUN,2,Magetan,1,Malang,5,Pacitan,2,Pasuruan,2,PLN Icon Plus,6,Polisi Pemain Timnas,1,Polri,1,Ponorogo,5,SIDOARJO,4,Surabaya,11,Tuban,1,
ltr
item
Jendela Warta: Ilzar Zulfano Pebrianta, Casis Disabilitas asal Lumajang Lulus Seleksi Bintara Polri
Ilzar Zulfano Pebrianta, Casis Disabilitas asal Lumajang Lulus Seleksi Bintara Polri
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgNHqz21wI2iqe0sn_Zy-GffX86djdMhRg25_FO-aOROprPHR0QGe-cHxgenl9KonFKwL9f74kDXzerxkWEgvyTVCuGzOPGJDLo6C_ia76Wnzi_BJAKHzifGnrMux4W0O0A4zncDJcZMpeOEmZQkigdGYe1S-RYzT10O6AxX7ptKB6mJR3BzW2y2loIsK4/s320/WhatsApp%20Image%202024-07-06%20at%2012.42.45.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgNHqz21wI2iqe0sn_Zy-GffX86djdMhRg25_FO-aOROprPHR0QGe-cHxgenl9KonFKwL9f74kDXzerxkWEgvyTVCuGzOPGJDLo6C_ia76Wnzi_BJAKHzifGnrMux4W0O0A4zncDJcZMpeOEmZQkigdGYe1S-RYzT10O6AxX7ptKB6mJR3BzW2y2loIsK4/s72-c/WhatsApp%20Image%202024-07-06%20at%2012.42.45.jpeg
Jendela Warta
https://www.jendelawarta.com/2024/07/ilzar-zulfano-pebrianta-casis.html
https://www.jendelawarta.com/
https://www.jendelawarta.com/
https://www.jendelawarta.com/2024/07/ilzar-zulfano-pebrianta-casis.html
true
8431915365302312160
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy